Karenanya, Brasil berambisi bisa meraih tiga poin agar bisa naik ke posisi kedua, menggusur Kolombiia yang menempel ketat Argentina.
Peluang tim Samba meraih kemenangan cukup terbuka. Pasalnya, Venezuela berada dalam tren negatif di lima laga terakhirnya.
Dari lima pertandingan terakhirnya, Venezuela hanya bisa meraih dua kali hasil imbang dan menelan tiga kekalahan.
Terlebih, Brasil juga punya catatan apik melawan Venezuela dengan meraih tiga kemenangan dari lima pertemuan terakhirnya.
Namun, Brasil tetap harus berhati-hati. Pasalnya di pertemuan terakhirnya, Selecao bisa ditahan imbang oleh Venezuela.
[Baca Juga: Link Live Streaming Belgia vs Italia di UEFA Nations League Pukul 02.45 WIB]
Bagi yang ingin menyaksikan duel antara Venezuela vs Brasil, dapat menyaksikannya via layanan streaming melalui link berikut ini.
Klik di Sini