Memahami Cara Kerja Mobil Berbahan Bakar Hidrogen (Bagian 1)

Hidrogen bisa menjadi pengganti bensin untuk mesin ICE, menghasilkan emisi uap air yang ramah lingkungan. Apa saja tantangannya? Simak di sini!

Share:
Mesin Hidrogen - GREEN H2 WORLD (GHW)
Otomotif
Mesin Hidrogen - GREEN H2 WORLD (GHW)

www.SportCorner.id - Secara umum ada dua cara pemanfaatan gas hidrogen untuk menggerakkan mobil. Pertama adalah, memanfaatkan gas hidrogen sebagai pengganti bensin. Kedua, mengubah hidrogen menjadi energi listrik untuk memutar motor listrik dengan teknologi Fuel Cell

Pada artikel ini, kami akan menjelaskan pemanfaatan hidrogen untuk menggantikan bensin. Dengan kata lain, teknologi ini tetap menggunakan mesin Internal Combustion Engine (ICE) yang biasa kita gunakan sehari-hari.

Cara Kerja Mesin Hidrogen ICE

Pada prinsipnya, mesin hidrogen ICE bekerja mirip dengan mesin 4 langkah (4 tak) berbahan bakar bensin maupun diesel. Berikut adalah prosesnya:

Baca juga: Mengenal Mobil Hidrogen Berikut Kelebihan dan Kekurangannya

1. Hisap: Udara masuk ke saluran intake menuju ruang silinder.
2. Kompresi: Udara dikompresi oleh piston.
3. Tenaga: Hidrogen disuntikkan ke dalam silinder dan dinyalakan oleh busi sehingga terbakar dengan cepat, mendorong piston ke bawah.
4. Buang: Gas hasil pembakaran dikeluarkan melalui jalur exhaust.
Bedanya, sisa hasil pembakaran dari mesin ICE hidrogen adalah uap air sebagai emisi utama, yang merupakan keuntungan besar bagi lingkungan.


Baca Juga

General Manager BYD Asia Pacific Auto Sales Division, Liu Xueliang. (Bagus)

BYD Kuasai 36 Persen Pasar Mobil Listrik Indonesia

Pengendara motor melawan arus jalan. (Korlantas Polri)

Sanksi Tegas dan Denda untuk Pengendara yang Lawan Arus

Ilustrasi. (Korlantas Polri)

Polri Hentikan Tilang Manual Mulai Akhir Januari 2025

Ilustrasi. (Mental Floss)

Ketahui Cara Memutar Setir Mobil yang Benar

Ilustrasi. (Jetour)

Gaikindo Pasang Target Jualan 900 Ribu Mobil di 2025

Suzuki Baleno. (Cars.co.za)

Suzuki Siap Hadirkan Produk Anyar Semester Awal 2025

Posisikan tangan Anda mirip dengan posisi angka jam 9 dan 3. (Mental Floss)

Cara Memegang Setir Mobil yang Benar Kunci Aman Berkendara

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Penjualan Global Meningkat, Jetour Optimis Masuk Pasar Indonesia

Ilustrasi. (MotoDeal)

5 Trik Mudah Menegakkan Sepeda Motor yang Jatuh

Supercar GAC G-Force dirancang oleh desainer eksterior GAC Milano. (Aion)

Supercar Konsep G-Force Terinspirasi dari Video Game

Aerox Track Day di lintasan Sirkuit Sentul Karting. (Yamaha)

Intip Sensasi Berkendara Aerox Alpha di Lintasan Sirkuit

Ilustrasi. (Bagus)

Yuk Mengenal Apa Itu Opsen Pajak Kendaraan Bermotor