Kata Pep Guardiola soal Performa Erling Haaland
Manajer Manchester City Pep Guardiola menolak menyalahkan striker Erling Haaland atas penampilannya yang tidak seperti biasanya di depan gawang
Berikut hasil pertandingan Man City di lima laga terakhir:
• 31/10/2024: 1-2 Tottenham (16 besar Piala Liga)
• 2/11/2024: 1-2 Bournemouth ( Premier League)
• 6/11/2024: 1-4 Sporting CP (Liga Champions)
• 10/11/2024: 1-2 Brighton (Premier League)
• 23/11/2024: 0-4 Tottenham (Premier League)