Ada yang Beda di Kejurnas Bulutangkis PBSI 2024

Kejurnas PBSI akan berlangsung pada 3-8 Desember 2024 di Jakarta. Atlet Pelatnas PBSI di Cipayung boleh tampil.

Share:
Kejurnas Bulutangkis PBSI 2024/Humas PBSI
Olahraga
Kejurnas Bulutangkis PBSI 2024/Humas PBSI

Kejurnas ini akan memperebutkan hadiah total Rp1,1 miliar. Yang terdiri dari Rp800 juta untuk beregy campuran dewasa antarklub, dan Rp300 juta untuk perorangan taruna.

Baca juga: Fajar Alfian Patahkan Atlet Anak Tirikan Pendidikan, Lulus S2


Baca Juga

Red Sparks kalah 0-3 dari Hyundai Hillstate di laga kedua playoff V-League 2024/2025/foto: KOVO

Hasil Red Sparks vs Pink Spiders Jumat 4 April 2025

Hasil NBA, Golden State Warriors Sikat LA Lakers