Honda e:Technology City Tour Siap Eksplorasi Budaya Kota Yogyakarta

Honda e:Technology City Tour hadir di Yogyakarta pada 14–15 Desember 2024, menampilkan mobil elektrifikasi seperti Honda CR-V RS e:HEV dan Honda e:N1.

Share:
Honda eTechnology City Tour - HPM
Otomotif
Honda eTechnology City Tour - HPM

www.SportCorner.id - Setelah sukses mengedukasi lebih dari 650 peserta di Jakarta dan Palembang, kegiatan Honda e:Technology City Tour akan bergulir di Kota Yogyakarta pada 14–15 Desember 2024 mendatang.

Dalam acara ini, Honda akan menghadirkan berbagai kendaraan elektrifikasi, termasuk Honda CR-V RS e:HEV, Honda Accord RS e:HEV, Honda e, Honda STEP WGN e:HEV, serta mobil listrik pertamanya di Indonesia, Honda e:N1.

Yogyakarta dipilih karena kekayaan sejarah dan budayanya yang sejalan dengan tema 'Past Meet the Future', serta tingginya antusiasme masyarakat terhadap teknologi ramah lingkungan.

Baca juga: HPM Gelar Rangkaian Honda e:Techonology City Tour Explore Indonesia

Melalui acara ini, peserta akan diajak menjelajahi berbagai ikon bersejarah seperti Keraton Yogyakarta, Museum Sonobudoyo, hingga menikmati kuliner legendaris. Semuanya menggunakan mobil elektrifikasi Honda.

Sales & Marketing and After Sales Director PT Honda Prospect Motor (HPM) Yusak Billy menerangkan bahwa Honda e:Technology City Tour yang sebelunya telah digelar di Jakarta dan Palembang, disambut dengan sangat baik.


Baca Juga

Kepala Korps Lalu Lintas Polri, Irjen Pol Agus Suryonugroho. (Korlantas Polri)

Kakorlantas Polri Tegaskan Operasi Ketupat 2025 Dimulai 23 Maret

Arus mudik libur panjang Idul Adha 2025. (Jasa Marga)

Ini Waktu Puncak Arus Mudik Lebaran 2025

Industri otomotif Indonesia diharapkan bangkit di tengah berbagai tantangan. (Bagus)

Insentif Pajak Opsen Tingkatkan Penjualan Kendaraan

Pembukaan empat diler baru Denza secara serentak. (Bagus)

Empat Diler Denza Resmi Beroperasi

Fitur visibiliti DRL atau lampu jalan siang hari makin banyak digunakan pada mobil. (Powerbulbs)

Pahami Fungsi Lampu DRL pada Mobil

Indikator oli menyala tanda mesin bermasalah. (Rerev)

Ini yang Harus Dilakukan Jika Indikator Oli Menyala

Indikator check engine menyala tanda mesin bermasalah. (Autoguru)

Indikator Check Engine Mobil Menyala? Ini Penyebabnya

Drivepereince. (Aion)

Ngabuburit Seru Bersama Aion Melalui Driveperience

BYD di pameran otomotif IIMS. (Bagus)

BYD dan Denza Catatkan Lebih dari 2.400 SPK Sepanjang IIMS 2025