Enzo Maresca Pecahkan Rekor Lebih dari Satu Dekade saat Southampton vs Chelsea

Rekor Enzo Maresca di pertandingan Southampton vs Chelsea pada pekan ke-14 Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris

Share:
Stadion St Mary's di Kota Southampton (User890899 via Wikipedia)
Bola
Stadion St Mary's di Kota Southampton (User890899 via Wikipedia)

Sportcorner.id - Hasil pertandingan Southampton vs Chelsea pada pekan ke-14 Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris.

Pertandingan Southampton vs Chelsea berlangsung di Stadion St Mary, Rabu (4/12/2024) atau Kamis dinihari WIB.

Pertandingan berakhir dengan skor telak 5-1 untuk kemenangan Chelsea.

Lima gol Chelsea pada laga ini dicetak Axel Disasi (7'), Christopher Nkunku (17'), Noni Madueke (34'), Cole Palmer (76') dan Jadon Sancho (87').

Adapun satu gol tuan rumah dicetak Joe Aribo (11').

BACA JUGA: Link Live Streaming Man City vs Nottingham di Liga Inggris Pukul 02.30 WIB

Dikutip dari Opta, kemenangan atas Southampton menjadikan Chelsea di bawah Enzo Maresca sebaai tim dengan rasio kemenangan tandang terbaik dengan 5,29.

The Blues terakhir kali meraih angka ini pada musim 2008-2009 alias sudah lebih dari sedekade lalu.

Kemenangan telak atas Southampton membawa Chelsea naik ke peringkat kedua klasemen sementara Premier League.


Baca Juga

Malut United vs PSM Makassar di Liga 1 2024/2025/ X PSM.

Hasil Terengganu vs PSM di ASEAN Club Championship

Juma Bah, bek Real Valladolid. (Dok X)

Juma Bah, Bek Muda Ketiga Manchester City

Ansu Fati. (Dok. X)

Ansu Fati ke Liga Inggris Lagi?