7 Tanda Ban Mobil Minta Ganti Baru

Salah satu cara merawat ban yang baik adalah dengan mengganti ban kendaraan secara rutin

Share:
Otomotif

www.sportcorner.id - Tidak hanya sebagai penggerak, ban merupakan komponen utama pada mobil yang melakukan kontak langsung dengan permukaan jalan. Oleh karenanya menjadi sangat penting dan berpengaruh pada keselamatan saat berkendara. Untuk itu, Anda harus benar-benar memperhatikan perawatan ban kendaraan Anda.

Salah satu cara merawat ban yang baik adalah dengan mengganti ban kendaraan secara rutin. Ada banyak faktor yang bisa mempengaruhi kapan ban perlu diganti dengan yang baru mulai dari jarak tempuh sampai kondisi fisik ban.

Lalu, kapan waktu ganti ban kendaraan yang tepat?. Berikut tanda-tanda ban perlu diganti seperti dilansir laman Suzuki.

1. Terdapat Benjolan pada Ban
Benjolan di permukaan ban menandakan jika kawat penguat konstruksi ban putus. Sehingga kekuatan ban menahan udara juga menurun dan ban akan menjadi lebih mudah pecah.

Salah satu penyebab terbentuknya benjolan pada ban diantara yaitu karena tekanan angin kurang dari standar. Akibatnya beberapa bagian ban harus menahan udara dan terbentuklah benjolan.

2. Tapak Ban Mobil Melampaui Batas TWI
Setiap ban memiliki batas masa pemakaian yang ditandai dengan adanya Tread Wear Indicator (TWI). TWI ini bisa menjadi indikator atau patokan yang tepat untuk kapan Anda harus mengganti ban dengan yang baru.

TWI memiliki 2 lokasi yaitu berupa segitiga di tepi ban atau di bawah kembang ban dan berupa tonjolan di tengah ban. Apabila ketebalan kembang ban sudah menyentuh tanda TWI berarti tapak ban sudah aus dan perlu untuk segera diganti.


Baca Juga

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan