Mitsubishi All-New Triton Sabet Penghargaan Desain di JCOTY 2024-2025

Mitsubishi All-new Triton meraih penghargaan 'Design Car of the Year' di Japan Car of the Year 2024-2025, berkat desain inovatifnya.

Share:
Mitsubishi All-new Triton - MMKSI
Otomotif
Mitsubishi All-new Triton - MMKSI

www.SportCorner.id - Mitsubishi Motors Corporation (MMC) mengumumkan keberhasilan All-new Triton meraih penghargaan 'Design Car of the Year' dalam ajang Japan Car of the Year (JCOTY) awards 2024-2025

Ini merupakan kali kedua Mitsubishi Motors menerima penghargaan ini, menyusul penghargaan yang berhasil diraih oleh model MPV Mitsubishi Delica Mini tahun lalu.

Penghargaan 'Design Car of the Year' diberikan atas penilaian dari sisi eksterior maupun interior. Desain All-new Triton dinilai memiliki proporsinya yang seimbang meskipun merupakan sebuah model kabin ganda.

Baca juga: MMKSI Tuai 1.626 SPK Mitsubishi Motors Sepanjang Pameran GJAW 2024

Sementara di bagian dalam, truk pikap berdesain depan Dynamic Shield ini, memiliki panel instrumen yang dirancang dengan desain kuat berkonsep Horizontal Axis.

Triton adalah truk pikap seberat satu ton yang akarnya berasal dari pikap Mitsubishi yang dirilis pertama pada 1978. Sejak saat itu, sekitar 5,7 juta unit telah diproduksi selama lima generasi dan dijual di sekitar 150 negara di seluruh dunia.


Baca Juga

Ilustrasi. (Jetour)

Gaikindo Pasang Target Jualan 900 Ribu Mobil di 2025

Suzuki Baleno. (Cars.co.za)

Suzuki Siap Hadirkan Produk Anyar Semester Awal 2025

Posisikan tangan Anda mirip dengan posisi angka jam 9 dan 3. (Mental Floss)

Cara Memegang Setir Mobil yang Benar Kunci Aman Berkendara

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Penjualan Global Meningkat, Jetour Optimis Masuk Pasar Indonesia

Ilustrasi. (MotoDeal)

5 Trik Mudah Menegakkan Sepeda Motor yang Jatuh

Supercar GAC G-Force dirancang oleh desainer eksterior GAC Milano. (Aion)

Supercar Konsep G-Force Terinspirasi dari Video Game

Aerox Track Day di lintasan Sirkuit Sentul Karting. (Yamaha)

Intip Sensasi Berkendara Aerox Alpha di Lintasan Sirkuit

Ilustrasi. (Bagus)

Yuk Mengenal Apa Itu Opsen Pajak Kendaraan Bermotor

Duta Sheila On 7 brand ambassador motor listrik Maka Motors. (Bagus)

Duta Sheila On 7 Didaulat Jadi Brand Ambassador Maka Motors

Jetour New Year Exhibition. (Jetour)

Jetour Berikan Solusi Tukar Tambah Mobil Lawas

Aion V mobil listrik yang dibekali teknologi fitur keselamatan berkendara. (Aion)

Mengenal Ragam Fitur Keselamatan pada Mobil