Hasil PSS vs Persib pada Pekan ke-13 Liga 1
Hasil pertandingan PSS vs Persib berlangsung pada pekan ke-13 Liga 1, kasta tertinggi Liga Indonesia
Skor 2-1 untuk Persib bertahan hingga laga usai.
Kemenangan atas PSS membuat Persib mengoleksi 26 poin dari 12 laga.
Maung Bandung berada di posisi kedua, empat poin di belakang pemimpin klasemen sementara, Persebaya Surabaya.