Hasil Kejurnas Voli U-19 2024: Kharisma Premium vs Yuso Yogyakarta

Berikut hasil pertandingan antara Kharisma Premium vs Yuso Yogyakarta di perebutan peringkat ketiga Kejurnas Voli U-19 2024, Minggu (15/12/2024).

Share:
Kharisma Premium kalahkan Yuso Yogyakarta di perebutan peringkat ketiga Kejurnas Voli U-19 2024/foto: Vidio.
Olahraga
Kharisma Premium kalahkan Yuso Yogyakarta di perebutan peringkat ketiga Kejurnas Voli U-19 2024/foto: Vidio.

Dengan demikian, pertandingan berlanjut ke set penentuan, set kelima.

Sayangnya, performa apik para pemain Yuso Yogyakarta di set ketiga dan keempat gagal diteruskan di set kelima.

Kharisma Premium berhasil menyudahi perlawanan para pemain Yuso Yogyakarta dengan memenangi set kelima, 15-10.

Dengan demikian, peringkat ketiga jadi milik Kharisma Premium.

[Baca juga: Hasil Semifinal Kejurnas Voli U-19 2024: Lampung Phinisi vs Yuso Yogyakarta]

Kharisma Premium gagal ke final usai kalah dari Jenggolo Sport di babak semifinal yang digelar kemarin.

Kharisma Premium kalah dramatis dalam pertarungan lima set, 2-3 (25-20, 21-25, 14-25, 28-26, 6-15).

Sedangkan Yuso Yogyakarta dikalahkan wakil tuan rumah Lampung Phinisi dalam straight set langsun 3-0 (25-12, 25-22, 25-21).

Dengan ini, Lampung Phinisi membukukan rekor sempurna sepanjang Kejurnas Voli U-19, yakni menang 3-0 sejak fase penyisihan.

Lampung Phinisi menantang Jenggolo Sport di final yang dijadwalkan pada Minggu (15/12/2024).

[Baca juga: Nama Pemain Yuso Yogyakarta Serta Posisi & Nomor Punggung di Kejurnas Voli U-19]


Baca Juga

Konferensi Pers Proliga 2025/SportCorner Tino Ferdiano.

Daftar 11 Kota Venue Proliga 2025, Babak Final di Yogyakarta

Megawati Hangestri dan Yeum Hye-seon saat bermain untuk Red Sparks di Liga Voli Korea Selatan V-League/foto: KOVO.

MVP di Pertandingan Pink Spiders vs Red Sparks

JungKwanJang Red Sparks (Foto: IG Red Sparks)

Hasil V-League 2024/2025 Pink Spiders vs Red Sparks

Proliga 2025/ PBVSI

Alasan Final Proliga 2025 Tidak Digelar di Indonesia Arena

Yogya Volley Cup 2024 digelar di GOR Pangukan Sleman, Yogyakarta/foto: IG MojiSport.

Daftar Tim yang Tampil di Yogya Volley Cup 2024