Beredar Nama-nama Calon Pelatih Pelatnas PBSI
Di dunia maya beredar nama-nama yang akan menjadi pelatih di Pelatnas PBSI.
Kemudian Markis Kido/Hendra Setiawan, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, dan masih banyak lagi.
Herry IP belum tahu akan ke mana setelah tak lagi melatih di PBSI. Sementara Aryono mengaku akan kembali ke klub PB Djarum.
[Baca Juga: Pelatih "Naga Api" dan "Naga Air" Tak Lagi di Pelatnas PBSI]
Di dunia maya, beredar nama-nama yang disebut akan menjadi pelatih dan asisten pelatih di Pelatnas PBSI.
Ada nama-nama mantan pelatih ganda putra yang pernah melatih di Filipina, Chafidz Yusuf. Kemduian, ada pelatih PB Djarum, Andrei Adista.
Selain itu, ada nama mantan pebulutangkis Adriyanti Firdasari, Mohammad Rijal, dan Nitya Krishinda Maheswari.
Nama-nama Calon Pelatih Pelatnas PBSI yang Beredar di Dunia Maya
Mulyo Handoyo
Marleve Mainaky
Indra Widjaja
Imam Tohari
Nunung Subandono
Adriyanti Firdasari
Antonius Budi
Chafidz Yusuf
Karel Mainaky
Andrei Adista
Mohammad Rijal
Ade Lukas