Dua Pemain yang Pernah Bermain di Empat Klub Rival Liga 1

Raphael Maitimo dan Makan Konate adalah pemain yang pernah bermain untuk Arema FC, Persib, Persebaya dan Persija.

Share:
Makan Konate saat bermain di Persikabo 1987/IG Persikabo.
Bola
Makan Konate saat bermain di Persikabo 1987/IG Persikabo.

Raphael Maitimo sempat dipinjamkan ke Persebaya Surabaya pada 2018 dan hanya mencatatkan dua penampilan.

Hal itu karena Raphael Maitimo mengalami cedera dan harus menepi hingga akhir musim.


Baca Juga

Persis Solo 2025/X Persis.

Hasil Liga 1 Persis Solo vs Barito Putera

Pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide, singgung kinerja wasit. (Foto: Instagram/persikofficial)

Link Live Streaming Liga 1 Persik vs Persija, Malam Ini

Logo HUT PSSI/Foto: PSSI

Harapan Erick Thohir di Ulang Tahun ke-95 PSSI