Reaksi Kapten Timnas Indonesia usai Shin Tae-yong Dipecat

Jay Idsez dan Asnawi Mangkualam memberikan reaksinya setelah PSSI resmi memberhentikan Shin Tae-yong.

Share:
Jay Idzes Berlatih Jelang Timnas Indonesia va Bahrain
Bola
Jay Idzes Berlatih Jelang Timnas Indonesia va Bahrain

Jay Idzes pun juga memberikan pesan kepada para pemain Timnas Indonesia untuk tetap bersama demi mewujudkan mimpi.

"Meski ini adalah hal yang berat, saya percaya federasi akan membuat keputusan berdasarkan yang terbaik untuk negara," ujar pemain Venezia tersebut.

Baca juga: Komentar Anak Shin Tae-yong usai PSSI Pecat STY: Good Job PSSI!

"Mari kita tetap bersama-sama dan berjuang untuk mimpi kita. Kita Garuda!" katanya.

PSSI mengumumkan pemecatan Shin Tae-yong, Senin (6/1/2025) dalam konferensi pers di Jakarta.

"Tentu hubungan kami mengucapkan terimkasih kepada kinerja Shin Tae-yong selama ini. Hubungan saya sangat baik, dan kami lakukan yang terbaik untuk program-progranm yang dikehedaki," kata Erick Thohir saat konferensi pers.

Jay Idzes.jpg


Baca Juga

Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya 2025/Media Persija.

Dony Tri Pamungkas Cedera, Persija Semakin Krisis Pemain

Persis Solo 2025/X Persis.

Hasil Liga 1 Persis Solo vs Barito Putera

Pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide, singgung kinerja wasit. (Foto: Instagram/persikofficial)

Link Live Streaming Liga 1 Persik vs Persija, Malam Ini

Logo HUT PSSI/Foto: PSSI

Harapan Erick Thohir di Ulang Tahun ke-95 PSSI

Manchester United vs ASEAN All Stars/Foto: Instagram

Update Pemain ASEAN All-Stars vs Manchester United