Fakta Menarik usai AC Milan Juara Supercoppa Italia, Ada Rekor Sergio Conceicao

Sergio Conceicao baru ditunjuk sebagai pelatih AC Milan sejak akhir Desember 2024.

Share:
Juventus vs AC Milan di Supercoppa Italia. Istimewa.
Bola
Juventus vs AC Milan di Supercoppa Italia. Istimewa.

Milan memperkecil kedudukan 1-2 saat pertandingan memasuki menit ke-52. Gol dicetak oleh Theo Hernandez.

Milan menyamakan kedudukan pada menit ke-80. Gol dicetak oleh Christian Pulisic yang memanfaatkan umpan Theo Hernandez.

Memasuki menit ke-90+3, gol dari Tammy Abraham yang membawa Milan berbalik unggul 3-2 atas Inter.

AC Milan pun sukses membayarkan balas dendam di final Supercoppa Italia 2023.

Baca juga: Penyebab Sergio Conceicao Batal Lawan Putranya di Semifinal Supercoppa Italia

Ketika itu, AC Milan dikalahkan oleh Inter Milan dengan skor 0-3. Di mana saat itu pertandingan digelar di King Fahd Stadium.

Seperti diketahui, Inter lolos ke final Supercoppa 2024 setelah mengalahkan Atalanta.

Sedangkan Milan melenggang ke final usai menang 2-1 atas Juventus.

Berikut fakta menarik di final Supercoppa Italia 2024 dikutip dari Opta:

  • - Sergio Conceicao adalah pelatih AC Milan dengan pertandingan paling sedikit untuk meraih trofi dalam sejarah klub di semua kompetisi sejak 1929/1930. Rekor sebelumnya dipegang oleh Montella, dengan pertandingan ke-18 untuk memenangkan Supercoppa Italia.
  •  Lautaro Martinez sudah mencetak 4 gol di Supercoppa Italia, menyamai Paulo Dybala sebagai pencetak gol terbaik di sejarah kompetisi.
  • Christian Pulisic telah mencetak 10 gol di musim 2024/2025. Ia setidaknya mencetak 10 gol di kedua di Milan (15 gol 2023/2024).

 


Baca Juga

Abel Arganaraz di laga PSBS Biak vs Borneo FC (Foto: instagram/@psbsofficial)

Hasil Liga 1 PSBS Biak vs Barito Putera

Malut United vs PSBS Biak di Liga 1/Laman LIB.

Link Live Streaming Liga 1: PSBS Biak vs Barito Putera

Timnas Futsal Putri Indonesia diharapkan bisa mencapai target maksimal pada ajang AFC Women’s Futsal Championship 2025. (Foto: Federasi Futsal Indonesia)

Timnas Futsal Putri Indonesia Bidik Lolos Piala Dunia

Persib Bandung/X Persib.

Skenario Persib Bandung Juara Liga 1 2024/2025