2 Sosok Asisten Patrick Kluivert di Timnas Indonesia, Ada Eks Pelatih Thom Haye
Patrick Kluivert dikabarkan akan ditemani dua asisten saat melatih Timnas Indonesia. Dari dua nama tersebut, ada sosok mantan pelatih Thom Haye.
Meski begitu, nama Alex Pastoor juga tak bisa dipandang remeh. Sebab, ia juga pernah menukangi Feyenoord U-21 dan juga Fenerbahce U-21.