Hyundai New Creta Hadirkan Varian N Line dan Varian N Line Turbo

Hyundai New Creta resmi hadir dengan varian N Line dan N Line Turbo, menawarkan desain sporty, mesin turbo bertenaga, serta fitur modern untuk kenyamanan.

Share:
Hyundai The New Creta kini hadir dalam varian N Line dan N Line Turbo. (HMID)
Otomotif
Hyundai The New Creta kini hadir dalam varian N Line dan N Line Turbo. (HMID)

www.SportCorner.id - Mengawali kiprahnya di tahun 'Ular Kayu' ini, PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) resmi meluncurkan The New Creta, bertempat di Mall Kelapa Gading, Jakarta Utara, Kamis (9/1).

The New Hyundai Creta juga memiliki tamgahan dua varian terbaru yaitu New Creta N Line dan New Creta N Line Turbo. Hyundai Gowa merangkum beberapa keunggulan SUV kompak andalan Hyundai ini.

Desain Dinamis dan Sporty
Desain eksterior Creta terbaru kini lebih modern, dan lengkap dengan black chrome parametric radiator grille, LED MFR, dan Daytime Running Light (DRL). Bagian interiornya, terdapat aksen N Line yang membuat tampilannya lebih sporty, serta panoramic display dan sunroof.

Alternatif Mesin Turbo
The New Creta hadir dengan mesin Smartstream G 1.5 MPI berkapasitas 1.497 cc bertenaga 113,4 hp dengan torsi 143,8 Nm. Khusus untuk N Line Turbo dilengkapi mesin turbo 1.482 cc Smartstream 1.5T-GDi bertenaga maksimal 158 hp dan torsi 253 Nm. dikombinasi transmisi 7-speed DCT (dual-clutch transmission).

Kenyamanan Tanpa Kompromi
Mengusung tagline 'Be Unstoppable', Hyundai New Creta dibekali dengan power tailgate, ventilated seat, speaker BOSE, dan air purifier di dalam kabin untuk melengkapi kenyamanannya.

Varian dan Harga On the Road (OTR) Jakarta
Hyundai New Creta hadir dalam tujuh varian pilihan, yaitu:
- Active M/T: Rp299,7 juta


Baca Juga

Jetour G700. (Jetour)

Jetour Siap Kembangkan Mobil Sistem Super Hybrid dan Amfibi

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Jetour Seri G. (Jetour)

Platform Off Road Hybrid dari Jetour Pamer di Shanghai Auto Show 2025

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok