Resmi Latih Bulutangkis Malaysa, Ini Target untuk Herry IP

Asosiasi Bulutangkis Malaysia (BAM) resmi menunjuk Herry Iman Pierngadi sebagai pelatih ganda putra.

Share:
Herry IP dengan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (Foto: IG Herry IP)
Olahraga
Herry IP dengan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (Foto: IG Herry IP)

Untuk jangka pendek, BAM tak ingin terburu-buru menetapkan target.

"Pertama-tama, pelatih harus duduk bersama dan menilai semua pemain yang ada di bawahnya termasuk memahami kelebihan dan kekurangan setiap pemain," ujarnya, dikutip dari The Star, Sabtu (11/1/2025).

"Pelatih juga harus mempertimbangkan nama-nama yang bekerja sama dengannya. Saya pikir ini membutuhkan waktu, mungkin sekitar 10 hari," katanya.

Kedatangan Herry IP juga disambut direktur kepelatihan BAM, Rexy Mainaky, yang pernah bermain di bawah asuhannya di Pelatnas PBSI.

[Baca Juga: Profil Antonius Budi: Pelatih Baru Ganda Putra Penerus "Naga Api" dan "Naga Air"]

"Dia pelatih berpengalaman dan ketika saya masih menjadi pemain, dia ditugaskan melatih pemain muda dan pemain-pemain itu menjadi yang terbaik di dunia seperti Sigit Budiarto dan Halim Haryanto," katanya.

"Jadi, kredibilitasnya tak perlu dipertanyakan lagi," pungkasnya.


Baca Juga

Polina Shemanova ketika bermain untuk Jakarta Pertamina Enduro di Proliga 2024/foto: IG JPE Volley.

Topskor Final Four Proliga 2025 Putri, Ada Pemain Debutan

Vakifbank juara Sultanlar Ligi 2024/2025/ X Vakifbank

Marina Markova Juara di Sultanlar Ligi Bersama Vakifbank

Gresik Petrokimia vs Popsivo Polwan di final four Porliga 2025/IG Moji

Klasemen Final Four Proliga Putri Per 19 April 2025