Susunan Pemain Bangkok United vs Buriram United, Pratama Arhan Main?

Berikut susunan pemain Bangkok United vs Buriram United dalam lanjutan Liga Thailand 2024/2025, Minggu (12/1/2025). Pratama Arhan potensi debut malam ini.

Share:
Pratama Arhan sedang berlatih bersama pemain Bangkok United di Liga Thailand/foto: IG Bangkok United.
Bola
Pratama Arhan sedang berlatih bersama pemain Bangkok United di Liga Thailand/foto: IG Bangkok United.

Buriram juga jadi satu-satunya tim di Liga Thailand yang belum menelan kekalahan pada musim ini.

Sedangkan posisi Bangkok United saat ini ada di peringkat kedua dengan mengemas 30 poin hasil dari sembilan menang dan tiga imbang.

Potensi Debut Pratama Arhan

Dengan masuknya nama Pratama Arhan di skuad Bangkok United, ia berpotensi melakoni debutnya di Liga Thailand.

[Baca juga: Dua Hari Sejak Pratama Arhan Gabung, Followers IG Bangkok United Melejit]

Arhan beberapa hari lalu diperkenalkan oleh Bangkok United setelah kontraknya tak diperpanjang oleh Suwon FC.

Sebelumnya Arhan memperkuat Suwon FC di Liga Korea Selatan atau K League 1 2024.

Namun, sejak direkrut dari Tokyo Verdy, Arhan kurang mendapatkan kesempatan bermain selama di Suwon FC.

Berikut susunan pemain Bangkok United vs Buriram United di Liga Thailand:

Sebelas pertama: Patiwat, Peerapat, Everton, Selanon, Jradi, Muhsen, Thitipan, Suphan, Thossawat, Pokklaw, Mahmoud Eid.

Cadangan: Warut, Manuel Bihr, Puttinan, Wisarut, Rungrath, Chayawat, Arhan, Weerathep, Zivkovic, Jakkapan, Kritsada, dan Luka Adzic.

[Baca juga: Apa Saja Prestasi Bangkok United? Klub Baru Pratama Arhan]


Baca Juga

Abel Arganaraz di laga PSBS Biak vs Borneo FC (Foto: instagram/@psbsofficial)

Hasil Liga 1 PSBS Biak vs Barito Putera

Malut United vs PSBS Biak di Liga 1/Laman LIB.

Link Live Streaming Liga 1: PSBS Biak vs Barito Putera

Timnas Futsal Putri Indonesia diharapkan bisa mencapai target maksimal pada ajang AFC Women’s Futsal Championship 2025. (Foto: Federasi Futsal Indonesia)

Timnas Futsal Putri Indonesia Bidik Lolos Piala Dunia

Persib Bandung/X Persib.

Skenario Persib Bandung Juara Liga 1 2024/2025