Fakta Menarik usai Barcelona vs Real Madrid di Piala Super Spanyol

Barcelona mengalahkan Real Madrid di final Piala Super Spanyol

Share:
Pelatih Barcelona, Hansi Flick (Foto: x.com/FCBarcelona)
Bola
Pelatih Barcelona, Hansi Flick (Foto: x.com/FCBarcelona)

Rapinha mencetak dua gol bagi Barcelona di menit ke-39 dan 48. Sehingga membawa Barcelona unggul 4-1. Barcelona unggul 5-1 pada menit ke-45+10 lewat gol Alejandro Balde.

Rodrygo Goes mencetak gol bagi Madrid pada menit ke-60 dan kedudukan berubah 2-5.

Baca juga: Klasemen Liga Profesional Futsal usai Seri 2 di Malang

Barcelona harus bermain dengan 10 pemain di menit ke-56, setelah kiper Wojciech Szczesny mendapatkan kartu merah.

Berikut fakta menarik El Clasico di Super Spanyol:

1. Barcelona menjadi tim paling sukses dengan 15 kali gelar juara. 
2. Back to back kemenangan di El Clasico. Sebelum laga final Super Spanyol ini, Barcelona menang 4-0 atas Madrid di LaLiga Oktober 2024. 
3. Barcelona berhasil membuat 9 gol dalam dua pertandingan El Clasico. 
4. Kylian Mbappe menjadi pemain Madrid pertama yang mencetak gol dalam tiga pertandingan final yang dimainkan untuk Los Blancos.


Baca Juga

Pemain Arema FC merayakan gol yang diciptakan. (Foto: Instagram/aremafcofficial)

Jadwal Laga Tunda Arema FC vs Madura United di Liga 1

Liga 4 2024/2025 putaran nasional resmi bergulir pada 21 April 2025/foto: PSSI TV

Hasil Liga 4: 16 Pertandingan Digelar, 4 Tim Berpesta Gol

Link Live Streaming Barcelona vs Mallorca di LaLiga (Foto: instagram/@fcbarcelona)

Link Live Streaming Barcelona vs Mallorca di LaLiga

Aksi Cristiano Ronaldo dalam laga menghadapi Al Hilal di pekan ke-26 Saudi Prol League 2024/2025. (Foto: Instagram/alnassr)

Penyebab Ronaldo Tak Main di Laga Al Nassr vs Damac

Selebrasi Cristiano Ronaldo dan Jhon Duran di laga Al Nassr vs Esteghlal. (Foto: x.com/AlNassrFC)

Link Live Streaming Damac vs Al Nassr di Liga Arab Saudi

Bhayangkara FC vs PSKC Cimahi Liga 2 2025/Media Bhayangkara FC.

Bhayangkara FC Buka Suara Soal Pindah-Pindah Homebase

Gubernur Lampung, Rahmat Mirza dan CEO Bhayangkara FC, Agus Suryononugroho/SportCorner Muhammad Nurhendra.

Resmi Bermarkas di Lampung, Bhayangkara FC akan Ubah Nama