Shin Tae-yong Ternyata Masih di Indonesia

Hampir sepekan pasca pemecatannya, eks pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong ternyata belum pulang ke negara asalnya, Korea Selatan

Share:
Nova Arianto dan Shin Tae-yong (Foto: Instagram Nova Arianto)
Sportainment
Nova Arianto dan Shin Tae-yong (Foto: Instagram Nova Arianto)

Dia adalah Patrick Kluivert, eks striker timnas Belanda.

Patrick Kluivert sudah diperkenalkan secara resmi pada sesi press conference, Minggu kemarin.

"Izinkan kami melanjutkan perjuangan ini bersama Coach Patrick Kluivert. Doakan kami bisa meneruskan semangat dan fondasi yang sudah coach STY bangun. We love u (kami mencintai Anda)," tulis Bimo.

Shin Tae-yong diberhentikan menjadi pelatih kepala timnas Indonesia pada Senin (6/1/2025).

Sebelumnya Shin Tae-yong menangani timnas Indonesia selama lima tahun lebih.

Ia pertama kali ditunjuk sebagai pelatih timnas Indonesia pada Januari 2020.

Sejumlah prestasi telah ditorehkan untuk timnas Indonesia selama lima tahun.

Timnas Indonesia menjadi runner-up Piala AFF 2020.

Kemudian timnas U-23 Indonesia meraih perunggu SEA Games 2021 dan runner-up Piala AFF U-23 2024.

Timnas U-20 Indonesia lolos ke Piala Asia U-20 2023.

Lalu timnas Indonesia lolos ke Piala Asia 2023, Piala Asia 2027, dan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Timnas U-23 Indonesia mencapai peringkat keempat Piala Asia U-23 2024.

Peringkat FIFA timnas Indonesia naik dari 173 ke 129 dunia.

Sementara itu, PSSI menunjuk Patrick Kluivert untuk menjadi pelatih timnas Indonesia.

BACA JUGA: Jumlah dan Hasil Pertandingan Shin Tae-yong di Timnas Indonesia 2021-2024


Baca Juga

Marina Markova/IG Marina Markova

Marina Markova Tolak Tawaran Jadi Warga Negara Turki

Lionel Messi/Foto: Instagram Inter Miami

Lionel Messi Mengenang Paus Fransiskus

Maarten Paes (Website PSSI)

Fakta di Balik Maarten Paes Gabung Manchester United

Pemain MU Wanita, Leah Galton/IG Leah Galton.

Ucapan Hari Kartini dari Pemain Manchester United

Linkin Park/IG Linkin Park.

Linkin Park akan Meriahkan Laga Final Liga Champions 2024/2025

Yama Carlos Tantang Bung Towel Duel di Atas Ring