Ada Pengaturan Skor di Liga 4 Aceh, Dua Klub ini Didiskualifikasi
Kabar buruk datang dari Liga 4 Aceh 2024/2025 menyusul adanya pengaturan skor atau match fixing. Akibatnya, dua klub dinyatakan didiskualifikasi.
Kabar buruk datang dari Liga 4 Aceh 2024/2025 menyusul adanya pengaturan skor atau match fixing. Akibatnya, dua klub dinyatakan didiskualifikasi.
Berikut klasemen akhir Liga 4 Aceh 2024/2025 dan daftar tim yang lolos ke babak 8 besar.
Grup A
Persal Aceh Selatan 2
Tajura Aceh FC 2 (didiskualifikasi)
Adam Depok FC 2 (didiskualifikasi)
Grup B
PSAB Aceh Besar 4
Kuala Naggroe FC 4
Persas Sabang 0
Grup C
PSLS Lhokseumawe 4
PSBL Langsa 2
PS Peureulak Raya 1
Grup D
Alfarlaky FC 4
Persidi IDI 3
Putra Langsa 1
Catatan: Peringkat 1 dan 2 lolos ke babak 8 besar Liga 4 Aceh 2024/2025.