Evangelia Chantava Resmi Gabung Bank Bjb Tandamata di Putaran Dua Proliga 2025
Evangelia Chantava sebelumnya pernah bermain untuk Bandung Bank bjb di Proliga.
Bandung Bank bjb pun berada di peringkat keenam dengan 6 poin dari tujuh peserta Proliga 2025.
Di sisi lain, Bandung Bank bjb Tandamata akan menjadi tuan rumah di putaran kedua Proliga 2025.
Baca juga: Pelatih Juara Proliga 2024 Gabung Jakarta Livin Mandiri?
Bandung Bank bjb akan berhadapan dengan Jakarta Popsivo Polwan, Jumat (7/2/2025).
Kemudian melawan Yogya Falcons, Sabtu (8/2/2025).
Seperti diketahui putaran kedua Proliga 2025 di Bandung akan berlangsung pada 7-9 Februari 2025.