Rincian Jumlah Poin Megawati Hangestri di Laga Red Sparks vs Hyundai Hillstate

Berikut jumlah poin Megawati Hangestri di laga Red Sparks vs Hyundai Hillstate di Liga Voli Korea Selatan atau V-League 2024/2025.

Share:
Megawati Hangestri ukir dua rekor individu dan terpilih sebagai MVP di laga Red Sparks vs AI Peppers/foto: KBSN Sport.
Olahraga
Megawati Hangestri ukir dua rekor individu dan terpilih sebagai MVP di laga Red Sparks vs AI Peppers/foto: KBSN Sport.

www.sportcorner.id - Berikut rincian jumlah poin Megawati Hangestri di laga Red Sparks vs Hyundai Hillstate di Liga Voli Korea Selatan atau V-League 2024/2025.

Red Sparks akan kembali menghadapi Hyundai Hillstate dalam lanjutan V-League putaran kelima, Jumat (7/2/2025).

Kedua tim sudah empat kali berjumpa di V-League musim ini dengan hasil imbang. Masing-masing tim meraih dua kemenangan.

Pada putaran pertama dan kedua, Hyundai Hillstate keluar sebagai pemenang dengan skor 3-1.

Kemudian pada putaran ketiga dan keempat, Red Sparks berhasil membalas dendam dalam pertarungan lima set, 3-2.

[Baca juga: Eks Pelatih GS Caltex: Megawati Punya Dampak Luar Biasa Bagi Voli Korea Selatan]

Bintang Red Sparks, Megawati Hangestri tiga kali jadi top skor pada tiga pertandingan melawan Hyundai Hillstate.


Baca Juga

Wolfdogs Nagoya 2025/IG Wolfdogs Nagoya

Hasil Voli Wolfdogs Nagoya vs Hokaido, Minggu 9 Maret 2025

IBK Altos 2025/IG IBK Altos

Klasemen V-League Usai Expressway Kalahkan IBK Altos

Red Sparks menang dramatis atas Hi-Pass di putaran kelima V-League 2024/2025/foto: KOVO.

Red Sparks Tetap Datang ke Indonesia, Tapi...

Megawati Hangestri (Foto: KOVO)

Agen Bicara soal Masa Depan Megawati di Red Sparks