Biodata Jeong Ji-yun, Pemain Hyundai Hillstate yang Ucap Assalamualaikum

Berikut profil dan biodata Jeong Ji-yun, pemain Hyundai Hillstate, yang mencuri perhatian usai mengucapkan Assalamualaikum usai melawan Red Sparks di V-League.

Share:
Jeong Ji-yun dan Kim Da-in di Hyundai Hillstate/foto: IG Jeong Ji-yun.
Olahraga
Jeong Ji-yun dan Kim Da-in di Hyundai Hillstate/foto: IG Jeong Ji-yun.

Setelah itu, Jeong Ji-yun pamit ke para penggemar dengan mengucap, "Assalamualaikum" dan langsung dibalas Waalaikumsalam oleh para penggemar.

Meski Hyundai Hillstate kalah pada hari itu, Jeong Ji-yun tetap meladeni para penggemar dengan sabar dan murah senyum.

Hyundai Hillstate harus mengakui keunggulan Red Sparks dan menyerah dengan skor akhir 1-3 (20-25, 25-20, 16-25, 14-25).

[Baca juga: MVP Red Sparks Rela Mengalah demi Megawati dan Bukilic]

Profil Jeong Ji-yun

Jeong Ji-yun memulai karier profesionalnya bersama Hyundai Hillstate pada musim 2018/2019.

Prestasi terbaiknya terjadi pada musim lalu setelah berhasil mempersembahkan gelar juara Liga Voli Korea Selatan atau V-League putri.

Ia juga membantu Hyundai Hillstate juara KOVO Cup pada 2018/2019, 2020/2021, dan 2024/2025.

Pada musim 2020/2021 Jeong Ji-yun terpilih sebagai MVP KOVO Cup.

Sebelum gabung Hyundai Hillstate, ia memulai olahraga bola voli saat masih bersekolah di Gyeongnam sejak 2013-2019.

[Baca juga: Ada Empat Rekor Tercipta di Laga Red Sparks vs Hyundai Hillstate, Ada Megawati?]


Baca Juga

Lanjutan pertandingan Proliga 2025 yang mempertemukan Lavani vs Surabaya Samator, di Jawa Pos Arena, 26 Januari 2025. Foto: PBVSI

Jadwal Putaran Pertama Final Four Proliga 2025

Ketatnya pertandingan antara Red Sparks vs Pink Spiders. (Foto: Instagram/redsparks)

Alasan Red Sparks Batal Datang ke Indonesia