Mitsubishi XForce SUV Kompak Produksi Lokal Berkualitas Global

Mitsubishi XForce, SUV kompak berdesain futuristik dan fitur canggih, kini hadir dengan kandungan lokal 80%, menjadikannya pilihan ideal untuk pasar Indonesia.

Share:
Mitsubishi XForce Ultimate Diamond Sense. (Chadie)
Otomotif
Mitsubishi XForce Ultimate Diamond Sense. (Chadie)

www.SportCorner.id - Sejak debut globalnya di Indonesia pada Agustus 2023 lalu, Mitsubishi XForce telah mencatatkan diri sebagai compact SUV 5-seater yang unik berkat tampilannya yang sangat futuristik dan desain yang segar.

Mitsubishi XForce juga hadir dengan berbagai fitur canggih dan mewah serta kenyamanan tinggi. Yang tidak kalah penting, mobil produksi anak bangsa ini telah memiliki tingkat kandungan lokal yang tinggi, sekitar 80%.  

Hal ini mendapat apresiasi dari Menteri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah Republik Indonesia Maman Abdurrahman saat ditemui wartawan di sela-sela pembukaan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025, di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Kamis (13/2) lalu.

Baca juga: Merasakan Langsung Fitur Diamond Sense Baru di Mitsubishi XForce

“Mitsubishi ini 80% lokal kontennya, atau TKDN-nya 80%. Artinya, 80% dari seluruh part mobil ini melibatkan partisipasi lokal, dalam hal ini usaha kecil dan menengah," ujar Maman.

Hal ini menurutnya, sesuai dengan anjuran dari Kementerian Perindustrian, yang salah satunya, mengimbau para pelaku industri otomotif di Indonesia untuk terus meningkatkan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN).


Baca Juga

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi

Contraflow saat arus mudik Lebaran 2025. (Korlantas Polri)

Kecelakaan Pada Masa Lebaran 2025 Turun Signifikan

Ilustrasi. (Car Dekho)

Ini Jarak Aman Mobil di Kondisi Macet yang Wajib Anda Ketahui

Kampas rem perlu diganti berkala agar tetap prima. (Autoevolution)

Ciri-ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Usai periksa kendaraan mandiri, pelanggan dapat ke bengkel resmi untuk pemeriksaan lanjutan. (Hyundai Gowa)

Tips Cek Mobil Mandiri Pasca Mudik dari Hyundai Gowa

Perakitan motor Royal Enfield. (Royal Enfield)

Royal Enfield Umumkan Pencapaian Penjualan 1 Juta Unit

Gear motor perlu perawatan berkala. (Motodeal)

7 Tips Merawat Gear Motor Agar Awet