Catatan Waktu Pembalap Rookie MotoGP 2025: Ai Ogura Terbaik!

Berikut catatan waktu para pembalap rookie MotoGP 2025 pada seri pembuka di Sirkuit Internasional Chang, Thailand, Minggu (2/3/2025).

Share:
Pembalap Trackhouse MotoGP Team, Ai Ogura, jadi pembalap rookie yang mencolok di seri pembuka MotoGP 2025/foto: IG Trackhouse MotoGP Team
MotorSports
Pembalap Trackhouse MotoGP Team, Ai Ogura, jadi pembalap rookie yang mencolok di seri pembuka MotoGP 2025/foto: IG Trackhouse MotoGP Team

Hasil ini membuat Ai Ogura tersebut menempati peringkat kelima di papan klasemen sementara MotoGP 2025 dengan 17 poin.

Itu menjadikan Ai Ogura sebagai pembalap rookie MotoGP terbaik dari dua pembalap lainnya.

Fermin Aldeguer yang membalap untuk Gresini Racing finis di posisi ke-13 pada race MotoGP Thailand (+24,760).

Pada sesi sprint race, Fermin Aldeguer juga finis di posisi ke-13. Dengan demikian, ia meraih tiga poin pada debutnya di MotoGP.

Adapun Somkiat Chantra yang membalap untuk LCR Honda finis di posisi ke-18 dari total 22 pembalap yang berpartisipasi di seri perdana (+31,480).

[Baca juga: Starting Grid Race MotoGP Thailand 2025: Dominasi Duo Marquez]

Ai Ogura Tiru Francesco Bagnaia

Saat sesi wawancara setelah sprint race, Ai Ogura mengungkapkan bahwa dirinya meniru gaya membalap Francesco Bagnaia.

Hal ini dilakukan pada saat sesi sprint race MotoGP Thailand kemarin. Pembalap Jepang itu berada di belakang Bagnaia yang finis di posisi ketiga.

"Melaju di belakang Pecco selama beberapa lap rasanya sangat bagus," ungkapnya dikutip dari Paddock-GP.

Juara Moto2 2024 itu mengaku telah meniru gaya Bagnaia yang dikenal presisi saat masuk dan keluar tikungan.


Baca Juga

Pembalap Yamaha, Alex Rins/X Alex Rins.

Pembalap MotoGP Terluka Akibat Cuaca Panas di Thailand

MotoGP 2025/X MotoGP.

Klasemen MotoGP 2025 Usai Seri Thailand

Marc Marquez di Ducati Lenovo/ X Marc Marquez

Hasil MotoGP 2025 Thailand, Duo Marquez Penguasa

Penampakan pertama Marc Marquez bersama Ducati Lenovo saat launching tim untuk MotoGP 2025/foto: IG Ducati Corse.

Dua Link Live Streaming Race MotoGP 2025 Thailand

Pembalap Ducati Lenovo, Marc Marquez/ X Marc Marquez

Link Live Streaming Sprint Race MotoGP 2025 Thailand

Pembalap United Austosports 95 WEC 2025, Sean Gelael/ Media United Autosports 95

Link Live Streaming FIA WEC 2025 Qatar, Ada Sean Gelael