Tradisi Unik Klub MLS Charlotte FC, Pemain Terbaik Dapat Mahkota Raja usai Laga

Charlotte FC memiliki tradisi unik yakni memberikan mahkota raja untuk setiap pemain yang jadi pemain terbaik atau man of the match di tiap laga kandang.

Share:
Wilfried Zaha terpilih sebagai man of the match atau pemain terbaik di laga kandang Charlotte FC/foto: X/Charlotte FC
Sportainment
Wilfried Zaha terpilih sebagai man of the match atau pemain terbaik di laga kandang Charlotte FC/foto: X/Charlotte FC

www.sportcorner.id - Setiap klub sepakbola di belahan dunia memiliki tradisi unik yang dilakukan setiap laga. Salah satunya klub Major League Soccer atau MLS, Charlotte FC.

Charlotte FC memiliki tradisi unik yakni memberikan mahkota raja untuk setiap pemain yang meraih penghargaan pemain terbaik atau man of the match di tiap laga kandang.

Terbaru, pemain yang mendapatkan kehormatan untuk mengenakan mahkota raja dan duduk di singgasana adalah Wilfried Zaha.

Wilfried Zaha terpilih sebagai man of the match pada saat Charlotte FC menjamu Atlanta United FC di pekan kedua MLS 2025, Minggu (2/3/2025) dini hari WIB.

Pada pertandingan itu, mantan pemain Manchester United itu menyumbang satu gol di menit ke-54 dan membantu Charlotte FC menang 2-0 atas Atlanta United FC.

[Baca juga: Rating Maarten Paes Saat FC Dallas Ditahan Imbang Colorado Rapids]


Baca Juga

Alband Syavalla (Foto: IG Alband Syavalla)

Atlet Voli Alband Syavalla Meninggal Dunia

Bejo Sugiantoro (Foto: Persebaya)

Legenda Persebaya Bejo Sugiantoro Meninggal Dunia

Pemain Manchester City, Erling Haaland/ X Manchester City.

Erling Haaland Beli Mobil Edisi Khusus Seharga Rp7 Miliar