Feyenoord vs Inter: Jadi Penentu Kemenangan, Lautaro Martinez Cetak 2 Rekor

Dua rekor dibuat oleh Lautaro Martinez usai jadi penentu kemenangan bagi timnya, Inter Milan, di leg pertama 16 besar Liga Champions 2024/2025 kontra Feyenoord.

Share:
Marcus Thuram dan Lautaro Martinez bantu Inter Milan kalahkan Feyenoord. (Foto: Instagram/inter)
Bola
Marcus Thuram dan Lautaro Martinez bantu Inter Milan kalahkan Feyenoord. (Foto: Instagram/inter)

Sportcorner.id – Dua rekor dibuat oleh Lautaro Martinez usai jadi penentu kemenangan bagi timnya, Inter Milan, di leg pertama 16 besar Liga Champions 2024/2025 kontra Feyenoord.

Di laga tersebut, penyerang asal Argentina ini berhasil menjaringkan satu gol dan membawa Inter Milan menang dengan skor 2-0 atas tuan rumah, Kamis (6/3/25).

Klub berjuluk Nerazzurri itu berhasil meraih kemenangan lewat gol Marcus Thuram pada menit ke-38 dan disusul gol Lautaro Martinez di menit ke-50 yang menegaskan kemenangan atas Feyenoord.

Kemenangan ini pun membuat Inter mengantongi keunggulan agregat dua gol atas Feyenoord jelang leg kedua di Giuseppe Meazza.


Baca Juga

Pelatih Persija Jakarta, Carlos Pena/Persija Jakarta

Carlos Pena Ogah Pikirkan Polemik Kandang Persija

Persib Menang, Bojan Hodak: Bisa Libur dengan Tenang

Penterang Dewa United FC, Alex Martins/Media Dewa United

Profil Alex Martins: Predator Ulung Milik Dewa United

PSG vs Liverpool (Foto: instagram/@psg)

Link Live Streaming PSG vs Liverpool di Liga Champions

Bahrain vs Timnas Indonesia Kualifikasi Piala Dunia 2026/ Laman PSSI

Bahrain Rilis Daftar Pemain Lawan Timnas Indonesia