Ini Pemain Timnas Indonesia yang ‘Bujuk’ Joey Pelupessy untuk Jadi WNI

Calon pemain Timnas Indonesia, Joey Pelupessy, menyebut satu sosok yang membuatnya mau dinaturalisasi dan menjadi WNI.

Share:
Joey Pelupessy bersama Exco PSSI, Arya Sinulingga. (Foto: instagram/@arya.m.sinulingga)
Bola
Joey Pelupessy bersama Exco PSSI, Arya Sinulingga. (Foto: instagram/@arya.m.sinulingga)

Joey Pelupessy pun juga menyadari bagaimana gilanya netizen Indonesia. Karenanya, ia berpikiran untuk aktif di media sosial.

Bahkan ia berjanji akan mengunggah momen terbaru dan merasakan sensasi menjadi bintang di jagat media sosial seperti Ragnar Oratmangoen.

“Saya tidak aktif di media sosial, tetapi saya harus segera memposting beberapa foto,” pungkas Joey Pelupessy.


Baca Juga

Pemain Persib, Beckham Putra, saat melakukan selebrasi. (Foto: Instagram/persib)

Beckham Putra Ingin Main di Luar Negeri, tapi...

Liga 4 2024/2025 putaran nasional resmi bergulir pada 21 April 2025/foto: PSSI TV

Daftar Tim yang Lolos ke Babak 32 Besar Liga 4 2024/2025