Kevin Diks Pincang di Laga Copenhagen vs Chelsea, Absen Bela Timnas Indonesia?

Kevin Diks terlihat pincang di laga FC Copenhagen vs Chelsea. Apakah kondisi ini membuatnya absen bela Timnas Indonesia?

Share:
Media Vietnam singgung soal rumor bursa transfer pemain Timnas Indonesia, Kevin Diks. (Foto: Instagram/Copenhagen)
Bola
Media Vietnam singgung soal rumor bursa transfer pemain Timnas Indonesia, Kevin Diks. (Foto: Instagram/Copenhagen)

[Baca Juga: Mulai Terbuang di Brisbane Roar, Rafael Struick: Saya Punya Feeling…]

Hingga artikel ini dibuat, belum ada kabar terbaru mengenai kondisi Kevin Diks, termasuk cedera apa yang membuatnya berjalan pincang.

Hanya saja dalam tayangan ulang, mantan bek Fiorentina itu salah tumpuan saat mendarat, sehingga diyakini ia mengalami cedera engkel.

Jika Kevin Diks absen, maka Patrick Kluivert harus memutar otak untuk menentukan bek yang akan diandalkannya di laga kontra Australia dan Bahrain.

Ada kemungkinan posisi bek kanan yang biasa ditempati Kevin Diks akan dilimpahkan ke Sandy Walsh dan Eliano Reijnders.

Selain dua pemain keturunan itu, masih ada nama lain yang bisa mengisi pos tersebut seperti Asnawi Mangkualam dan Yakob Sayuri.

[Baca Juga: Ini Pemain Timnas Indonesia yang ‘Bujuk’ Joey Pelupessy untuk Jadi WNI]


Baca Juga

Pelatih Persija Jakarta, Carlos Pena/Persija Jakarta

Carlos Pena Benarkan Ada Masalah Internal di Persija

Inter Milan vs Monza (Foto: instagram/@inter)

Link Live Streaming Inter Milan vs Monza di Serie A

Lecce vs AC Milan (Foto: instagram/@acmilan)

Link Live Streaming Lecce vs AC Milan di Serie A