Link Live Streaming FCV Dender vs KRC Genk: Ragnar Oratmangoen Cadangan!

Link Live Streaming FCV Dender vs KRC Genk di Liga Belgia (Jupiler Pro League) 2024/2025, Minggu (9/3/25) pukul 02.45 WIB, dapat diakses melalui artikel ini.

Share:
Pemain FCV Dender, Ragnar Oratmangoen, di laga melawan Beerschot VA. (Foto: Instagram/fcdender)
Bola
Pemain FCV Dender, Ragnar Oratmangoen, di laga melawan Beerschot VA. (Foto: Instagram/fcdender)

Nahas, FCV Dender berada dalam laju yang buruk usai menelan tiga kekalahan, satu hasil imbang, dan satu kemenangan jelang melawan KRC Genk.

Di sisi lain, KRC Genk punya catatan apik dengan belum terkalahkan di lima laga terakhirnya di segala ajang yang diikuti.

Hanya saja dari lima laga tak terkalalhkan itu, KRC Genk sudah mencatatkan dua hasil imbang di lima laga terakhirnya tersebut.

Alhasil, FCV Dender bisa memanfaatkan inkonsistensi KRC Genk tersebut untuk kembali ke jalur kemenangan dan meraih tiga poin.

Hanya saja KRC Genk selalu punya catatan apik saat bertemu FCV Dender. Dari lima pertemuan terakhirnya, tim tamu tercatat empat kali meraih kemenangan beruntun.

[Baca Juga: Rating Jay Idzes Usai Bawa Venezia Curi Puin dari Como di Liga Italia 2024/2025]

Bagi yang ingin menyaksikan duel antara FCV Dender vs KRC Genk, dapat menyaksikannya  melalui layanan streaming melalui link berikut ini.

Klik di SIni


Baca Juga

Empoli vs AS Roma (Foto: instagram/@officialasroma)

Link Live Streaming Empoli vs AS Roma di Serie A