Hasil Arsenal vs PSV: Ditahan Imbang, The Gunners Tetap Lolos

Hasil Arsenal vs PSV di leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2024/2025, Kamis (13/3/25), yang berakhir dengan skor imbang.

Share:
Hasil leg kedua 16 besar Liga Champions antara Arsenal vs PSV (Foto: instagram/@arsenal)
Bola
Hasil leg kedua 16 besar Liga Champions antara Arsenal vs PSV (Foto: instagram/@arsenal)

Tapi 12 menit berselang PSV mampu menyamakan kedudukan usai Ivan Perisic mencetak gol ke pojok kanan atas gawang lawannya memanfaatkan assist Guus Til. Skor menjadi 1-1.

Arsenal pun kemudian tampil menyerang dan menambah golnya lewat Declan Rice memanfaatkan assist Sterling dengan tandukannya. Skor menjadi 2-1 dan menutup paruh pertama.

Di paruh kedua, PSV mengambil kendali permainan dan menciptakan sederet peluang demi peluang untuk mencetak gol penyama kedudukan.

Di sisi lain Arsenal juga kerap memanfaatkan kelengahan lawannya meski hanya ada satu peluang emas saja yang tercipta lewat Ricardo Calafiori.

Pada menit ke-70, PSV akhirnnya menyamakan kedudukan lewat Couhaib Driouech dengan bola lob-nya. Skor menjadi 2-2 dan menutup pertandingan.

[Baca Juga: Pemain Timnas Jay Idzes Masuk Starting XI Liga Italia, Juventus Semakin Ngiler?]

Statistik Arsenal vs PSV

Gol: 2-2
Penguasaan Bola: 51%-49%
Tembakan: 9-13
Tembakan Tepat Sasaran: 7-5
Operan: 422-408


Baca Juga

Arsenal vs PSV (Foto: instagram/@arsenal)

Link Live Streaming Arsenal vs PSV di Liga Champions