5 Garis Marka Jalan yang Wajib Dipahami Pengendara

Marka jalan adalah sebuah rambu atau tanda yang ada di jalan raya (rambu lalu lintas).

Share:
Patuhi marka jalan demi keselamatan bersama. (Dow)
Otomotif
Patuhi marka jalan demi keselamatan bersama. (Dow)

www.sportcorner.id - Tak sedikit pengendara terutama pengendara pemula atau level awam, tidak mengerti tentang pentingnya mematuhi marka di jalan raya. 

Marka jalan merupakan garis-garis penanda di jalan raya, sebagai petunjuk ketika akan melintasi suatu wilayah. 

Pemahaman akan hal ini sangat penting, mengingat sebagian besar kecelakaan di jalan juga terjadi karena tidak mengindahkannya.

Tentunya aturan menaati marka jalan sangat penting dipahami dan dipatuhi pengendara sepeda motor atau mobil. 

Menurut peraturan pemerintah no. 43 tahun 1993, marka jalan dibedakan dari beberapa jenis. 

Diantaranya marka membujur, marka melintang, marka serong dan marka lambang. Semua marka ini merupakan petunjuk yang harus dipatuhi ketika melintas di jalan raya.

Marka jalan adalah sebuah rambu atau tanda yang ada di jalan raya (rambu lalu lintas) berupa garis melintang, membujur, dan juga serong yang berguna untuk mengarahkan dan mengatur jalannya lalu lintas, sehingga arus lalu lintas dapat berjalan dengan baik. 

Garis marka jalan ini merupakan sebuah rambu penting bagi setiap pengendara bermotor karena merupakan sebuah rambu hampir selalu ada di sepanjang jalan raya.

Sangat umum dilihat di berbagai jalan raya, marka garis putus-putus ini biasanya menunjukkan batas jalan. 

Batas jalan yang dimaksud adalah batas jalan lajur kiri dan kanan. Marka garis putus-putus ini juga menunjukkan kepada pengguna jalan untuk bisa mendahului di garis marka putus-putus tersebut.


Baca Juga

The All-Electric ID. Buzz Long Wheelbase. (VW)

Volkswagen ID. Buzz Mulai Dikirim ke Konsumen Awal Mei 2025

Kepala Korps Lalu Lintas Polri, Irjen Pol Agus Suryonugroho. (Korlantas Polri)

Kakorlantas Polri Tegaskan Operasi Ketupat 2025 Dimulai 23 Maret

Arus mudik libur panjang Idul Adha 2025. (Jasa Marga)

Ini Waktu Puncak Arus Mudik Lebaran 2025

Industri otomotif Indonesia diharapkan bangkit di tengah berbagai tantangan. (Bagus)

Insentif Pajak Opsen Tingkatkan Penjualan Kendaraan

Pembukaan empat diler baru Denza secara serentak. (Bagus)

Empat Diler Denza Resmi Beroperasi

Fitur visibiliti DRL atau lampu jalan siang hari makin banyak digunakan pada mobil. (Powerbulbs)

Pahami Fungsi Lampu DRL pada Mobil

Indikator oli menyala tanda mesin bermasalah. (Rerev)

Ini yang Harus Dilakukan Jika Indikator Oli Menyala

Indikator check engine menyala tanda mesin bermasalah. (Autoguru)

Indikator Check Engine Mobil Menyala? Ini Penyebabnya

Drivepereince. (Aion)

Ngabuburit Seru Bersama Aion Melalui Driveperience

BYD di pameran otomotif IIMS. (Bagus)

BYD dan Denza Catatkan Lebih dari 2.400 SPK Sepanjang IIMS 2025