Blak-blakan, Maarten Paes Akui Takut Dikritik dan Di-Bully Netizen

Kiper Timnas Indonesia, Maarten Paes, mengaku dirinya takut mendapat kritikan orang lain, termasuk dengan perundungan yang dilakukan netizen.

Share:
Maarten Paes, Timnas Indoensia/Laman PSSI
Bola
Maarten Paes, Timnas Indoensia/Laman PSSI

[Baca Juga: Unggahan IG Egy Maulana Vikri usai Tak Dibawa ke Australia]

Maarten Paes pun menegaskan jika para pesepak bola pada umumnya kerap membaca komentar orang, terutama di era media sosial saat ini.

Karenanya agar dirinya tak terpengaruh dengan komentar orang lain, Maarten Paes punya cara sendiri untuk menjaga mentalnya, yakni menghapus media sosial dua hari sebelum laga.

“Saya rasa setiap pesepak bola melakukannya (membaca komentar orang lain), jujur saja. Saya pikir itu (pemain mengaku tak membaca opini orang) adalah sedikit kebohongan,” imbuhnya.

“Apa yang saya lakukan dua hari sebelum laga (yaitu) saya menghapus Instagram dan TikTok. Saya punya seseorang yang mengurusnya untuk saya,” pungkasnya.

Bahkan agar tak tertekan sebelum pertandingan, eks kiper FC Utrecht ini biasanya melakukan meditasi sebelum pertandingan untuk menenangkan diri.

[Baca Juga: Daftar 8 Pemain Australia yang Absen Lawan Timnas Indonesia]


Baca Juga

Kiper FC Dallas FC, Maarten Paes/X FC Dallas.

Diam-diam Maarten Paes Ingin Tinggalkan FC Dallas, Kapan?

Bayern Munchen buru winger Chelsea, Christopher Nkunku. (Foto: Instagram/chelseafc)

Jadwal Liga Inggris Pekan ke-29, Ada Arsenal vs Chelsea

Pertandingan Persebaya Surabaya vs PSBS Biak/Instagram

CEO Persebaya Bocorkan Skuad Liga 1 Musim Depan

Timnas Indonesia U-17 (x.com/TimnasIndonesia)

Jadwal Uji Coba Timnas Indonesia U-17 Selama TC di Dubai