Rating Joey Pelupessy usai Jadi Starter di Laga Lommel SK vs Patro Eisden
Rating Joey Pelupessy usai jadi starter di laga Lommel SK vs Patro Eisden di kasta kedua Liga Belgia, Challenger Pro League, Minggu (16/3/25) dini hari WIB.
Tercatat masih ada empat nama lagi yang akan melakoni debut bersama skuad Garuda, yakni Ole Romeny, Emil Audero Mulyadi, Dean James, dan Septian Bagaskara.
Kelima pemain ini pun harus bersaing dengan 24 pemain lainnya untuk masuk ke dalam skuad final Timnas Indonesia agar bisa melakoni debut saat melawan Australia.