Erick Thohir Lepas Pemain Menuju Australia, Apa Targetnya?

Ada delapan pemain dari Liga 1 yang tergabung di Timnas Indonesia untuk lawan Australia.

Share:
Pemain Timnas Indonesia menuju Australia/Media PSSI.jpg
Bola
Pemain Timnas Indonesia menuju Australia/Media PSSI.jpg

www.sportcorner.id - Pemain Timnas Indonesia yang berasal dari Liga 1 berangkat ke Australia, Minggu (16/3/2025) malam WIB.

Mereka akan bergabung dengan pemain Timnas Indonesia yang merumput di luar negeri untuk menjalani pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert memanggil 30 pemain untuk berlaga melawan Australia, Kamis (20/3/2025) di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Dari 30 pemain tersebut, sebanyak delapan di antaranya berasal dari klub-klub di Liga 1.

Mereka adalah, Rizky Ridho (Persija), Muhammad Ferarri (Persija), Ricky Kambuaya ,(Dewa United), Septian Bagaskara (Dewa United), Ernando Ari (Persebaya), Nadeo Argawinata (Borneo FC), Ramadhan Sananta (Persis) dan Hokky Caraka (PSS Sleman).

Baca juga: Hasil Port FC Lawan Bangkok United, Duel Asnwai vs Arhan Hanya 9 Menit

Sebelumnya ada Egy Maulana Vikri (Dewa United) namun Egy cedera sehingga tidak dibawa ke Australia.


Baca Juga

Atalanta vs Inter Milan (Foto: instagram/@inter)

Link Live Streaming Atalanta vs Inter Milan di Serie A

Pemain Arsenal merayakan gol/X Arsenal.

Hasil Arsenal vs Chelsea, The Gunners Menang Tipis

Fiorentina vs Juventus (Foto: instagram/@juventus)

Link Live Streaming Fiorentina vs Juventus di Serie A

Venezia vs Napoli 2025/X Venezia.

Rating Jay Idzes saat Venezia Tahan Imbang Napoli