Gol Keren 'Marceng' Disorot FIFA, Motivasi Timnas Indonesia Gasak Australia?
Gol keren Marselino Ferdinan disorot FIFA jelang Timnas Indonesia kontra Australia pada Kualifikasi Piala Dunia Dunia 2026.
Gol keren Marselino Ferdinan disorot FIFA jelang Timnas Indonesia kontra Australia pada Kualifikasi Piala Dunia Dunia 2026.
Bukan tidak mungkin, Marselino Ferdinan bakal menjadi salah satu pemain pilihan Patrick Kluivert yang jadi starter dalam laga Timnas Indonesia menghadapi Australia.
[Baca juga: Erick Thohir Lepas Pemain Menuju Australia, Apa Targetnya?]