3.000 Tiket untuk Fans Bahrain vs Timnas Indonesia Tak Ada yang Beli, Takut?

3.000 tiket yang disediakan untuk fans Bahrain di pertandingan lawan Timnas Indonesia tak ada yang beli.

Share:
Bola

www.sportcorner.id - 3.000 tiket yang disediakan untuk fans Bahrain di pertandingan lawan Timnas Indonesia tak ada yang beli.

Hal ini dikonfirmasi langsung oleh PSSI melalui Direktur Utama PT Garuda Sepak Bola Indonesia (GSI), Marsal Masita.

Marsal mengatakan bahwa 3.000 tiket yang diberikan untuk fans Bahrain di Stadion Utama Gelora Bung Karno masih utuh.

"Kebetulan slot kita (tiket untuk mereka) 3.000, tapi sampai dengan hari H mereka tidak ambil, sama sekali," ujar Marshal, dikutip dari Antara, Selasa (18/3/2025).

Karena tak ada yang membeli, Marsal langsung bergerak cepat untuk mengalihkan 3.000 tiket tersebut untuk penonton umum dan tuan rumah.

[Baca Juga: Timnas Indonesia Dipuji Setinggi Langit oleh Eks Everton Jelang vs Australia]

3.000 tiket itu akhirnya ludes terjual dalam hitungan jam saja.

"Jadi ya kita gak bisa menunggu, lalu kita harus sesuai deadline. Jadi kuota tiket tersebut kita alihkan," katanya.


Baca Juga

Ada pemain keturunan dan naturalisasi di skuad Timnas Australia/foto: IG Timnas Australia.

Kelemahan Timnas Australia Versi Pelatih Persib Bandung

Patrick Kluivert pimpin latihan di Australia/X Timnas Indonesia.

Patrick Kluivert Pimpin Latihan Perdana Timnas Indonesia

Timnas Italia/Twitter Azzurri

Jadwal Perempat Final UEFA Nations League, Duel Panas

Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert pamer jersey timnas/SportCorner, Alwan Naufal

Patrick Kluivert Punya Rapor Apik di Laga Debut