Rekor Buruk Timnas Indonesia saat Tandang ke Australia: Kalah Terus!

Jelang Matchday ke-7 grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Timnas Indonesia dibayangi rekor buruk saat bertandang ke Australia.

Share:
Latihan Pertama Timnas Indonesia di Sydney/Foto: PSSI
Bola
Latihan Pertama Timnas Indonesia di Sydney/Foto: PSSI

Sekadar informasi, Timnas Indonesia sudah berada di Sydney sejak Senin (17/3/25) lalu. Total ada 29 pemain yang telah bergabung dan berkumpul.

Dari 29 pemain itu, ada lima nama debutan yang dipanggil untuk menambah kekuatan skuad Garuda saat menghadapi Australia.

Kelima pemain itu adalah Ole Romeny, Septian Bagaskara, Emil Audero Mulyadi, Dean James, dan Joey Pelupessy. 


Baca Juga

Ole Romeny Timnas Indonesia/X TimnasIndonesia.

Kepercayaan Diri Ole Romeny Jelang Lawan Australia