Kia Gelar Program ‘Bengkel Siaga’ di Periode Mudik Lebaran 2025

Kia gelar program ‘Bengkel Siaga’ selama mudik Lebaran 2025, memastikan perjalanan aman dan nyaman dengan layanan bengkel resmi di 19 lokasi di Indonesia.

Share:
Bengkel resmi Kia akan tetap beroperasi di periode mudik Lebaran. (KIA)
Otomotif
Bengkel resmi Kia akan tetap beroperasi di periode mudik Lebaran. (KIA)

www.SportCorner.id - PT Kreta Indo Artha (KIA) menghadirkan program purnajual bertajuk ‘Bengkel Siaga’. Dalam program ini, sebanyak 19 bengkel resmi Kia di berbagai wilayah di Indonesia akan tetap beroperasi di periode mudik Lebaran pada 29-30 Maret dan 2-4 April 2025.

Service Operation Departement Head KIA Joko Priyono menyampaikan, melalui program Bengkel Siaga, perusahaan ingin memastikan setiap perjalanan bersama Kia berlangsung dengan lancar, aman, dan nyaman.

"Dengan program ini, kami berharap dapat memberikan peace of mind bagi seluruh pelanggan Kia yang hendak merayakan Lebaran bersama keluarga di kampung halaman," ujar Joko di Jakarta, Rabu (19/3).

Baca juga: Sambut Mudik Lebaran, Kia Luncurkan Program Promo 'Movement to Fitr'

19 titik bengkel resmi Kia yang beroperasi dalam program ‘Bengkel Siaga’ ini tersebar di berbagai wilayah di Indonesia, mulai dari Sumatra Utara, Riau, Sumatra Selatan, Jabodetabek, Jawa Barat, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, Jawa Timur, Kalimantan Barat, dan Sulawesi Selatan.

Berikut daftar Bengkel Siaga Kia, dengan alamat dan nomor telepon yang dapat dihubungi.

Jabodetabek


Baca Juga

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat

Ilustrasi. (Lifewire)

Penyebab dan Cara Mengatasi Remote Kunci Mobil Tidak Berfungsi

Contraflow saat arus mudik Lebaran 2025. (Korlantas Polri)

Kecelakaan Pada Masa Lebaran 2025 Turun Signifikan

Ilustrasi. (Car Dekho)

Ini Jarak Aman Mobil di Kondisi Macet yang Wajib Anda Ketahui

Kampas rem perlu diganti berkala agar tetap prima. (Autoevolution)

Ciri-ciri Kampas Rem Motor Sudah Habis

Perakitan motor Royal Enfield. (Royal Enfield)

Royal Enfield Umumkan Pencapaian Penjualan 1 Juta Unit

Gear motor perlu perawatan berkala. (Motodeal)

7 Tips Merawat Gear Motor Agar Awet

Cek dan ganti timing belt secara berkala sesuai usia pemakaian. (Auto Repair)

Mengenal Fungsi dan Cara Perawatan Timing Belt Mobil

Perawatan berkala menjaga kondisi mmotor tetap prima. (Top Gear Philippines)

Perawatan Motor Setelah Perjalanan Jauh