Pesan Erick Thohir usai Timnas Indonesia U-17 Pecundangi Afghanistan

Timnas Indonesia U-17 menyudahi fase grup Piala Asia U-17 2025 dengan sempurna.

Share:
Ketum PSSI, Erick Thohir/PSSI
Bola
Ketum PSSI, Erick Thohir/PSSI

www.sportcorner.id - Timnas Indonesia U-17 menyudahi fase grup Piala Asia U-17 2025 dengan sempurna.

Timnas Indonesia U-17 meraih kemenangan di laga pamungkas Grup C Piala Asia U-17 2025 lawan Afghanistan.

Bertanding Prince Abdullah Al Faisal Stadium, Jumat (11/04/25), Timnas Indonesi U-17 menang dengan skor 2-0.

Menurunkan mayoritas pemain pelapis, skuat Garuda Muda baru bisa mencetak gol di masa injury time babak kedua melalui Fadly Alberto dan Zahaby Gholy.

Dengan hasil ini, Timnas Indonesia U-17 mengukuhkan dirinya di puncak klasemen Grup C Piala Asia U-17 2025. Sedangkan, Afghanistan finis sebagai juru kunci.

[Baca Juga: Perjuangan Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 Belum Usai, Jangan Terlena]

Erick Thohir bersyukur Timnas Indonesia U-17 meraih hasil sempurna selama fase grup Piala Asia U-17 2025.

Apalagi skuat Merah Putih menjadi satu-satunya tim ASEAN yang berhasil lolos ke perempatfinal. Thailand, Australia, dan Vietnam gugur di fase grup.


Baca Juga

Timnas Indonesia U-17/Media PSSI

Head to Head Timnas Indonesia U-17 vs Korea Utara U-17

Persita Tangerang vs Barito Putera 2025/X Persita.

Hasil Liga 1 Persita Tangerang vs Barito Putera

West Ham United vs Manchester United

Link Live Stremaing Liverpool vs West Ham, Pukul 20.00 WIB

Pemain Persija Jakarta, Witan Sulaeman. Twitter/Persija

Reaksi Carlos Pena usai Rio Fahmi & Witan Sulaeman Cedera