Head to Head Barcelona vs Real Madrid di Final Copa del Rey 2024/2025

Berikut ini head to head Barcelona vs Real Madrid jelang final Copa del Rey, Minggu (27/04/25) pukul 03.00 WIB.

Share:
Kylian Mbappe di El Clasico. (Foto: Instagram/realmadrid)
Bola
Kylian Mbappe di El Clasico. (Foto: Instagram/realmadrid)

Hal tersebut dikarenakan Barcelona baru menelan 1 kekalahan, yakni saat melawan Borussia Dortmund (3-1).

Di sisi lain, Real Madrid sudah menerima 2 kekalahan, yang diterima saat berjumpa Arsenal di Liga Champions 2024/2025 (3-0 dan 1-2).

Terlepas dari hal itu, Ronald Koeman selaku mantan pelatih Barcelona justru memberi semangat kepada Real Madrid.

[Baca juga: Jelang Final Copa Del Rey Persaingan Kiper Barcelona Memanas]

Menurut Ronald Koeman, kemenangan atas Barcelona di final Copa del Rey dapat menjadi pelipur lara usai gagal di Liga Champions 2024/2025.

"Tidak ada tim favorit di final seperti ini. Jika Anda menganalisisnya, Barcelona mungkin memiliki hasil yang lebih baik dalam sepak bola," jelas Koeman.

"Dan bagi Real Madrid, ini adalah kesempatan untuk menebus kesedihan yang menyebabkan mereka tersingkir dari Liga Champions," imbuhnya dikutip dari Football Espana.

Maka tak ayal jika duel yang mempertemukan antara Barcelona melawan Real Madrid diprediksi bakal berlangsung seru.

Head to Head

13/01/25 Real Madrid (2) vs (5) Barcelona

27/10/24 Real Madrid (0) vs (4) Barcelona

[Baca juga: Jadwal Barcelona vs Real Madrid di Final Copa del Rey 2024/2025]


Baca Juga

Semen Padang vs Bali United di Liga 1/IG Bali United.

Tanggapan Andre Rosiade soal Tim dari Sumatera di Liga 1

Liverpool Juara Premier League 2024/2025/X Liverpool.

Fakta Menarik usai Liverpool Juara Premier League 2024/2025