Momen Firmino Disambut Fans Arab Saudi: Digrepe Sampai Dicium
Roberto Firmino mendapatkan sambutan luar biasa dari fans setibanya di Arab Saudi.
Ia juga pernah membentuk trio maut bersama Mohamed Salah dan Sadio Mane, di mana membawa Liverpool menjadi juara Liga Champions 2019 dan Premier League 2020.
Penulis: Putri Dinda Safira