Hasil dan Klasemen Babak 32 Besar Liga 4 2024/2025 Matchday 1, 29 April 2025
Berikut hasil pertandingan dan klasemen babak 32 besar Liga 4 2024/2025 putaran nasional pada matchday 1. Ada dua laga yang diwarnai kericuhan pemain.
Pertandingan akhirnya terhenti karena kericuhan tersebut. Adapun wasit dan asisten wasit terlihat masuk ke dalam stadion.
Terlihat dalam siaran langsung PSSI TV para pemain dari dua kesebelasan sudah berkumpul di lapangan dan tidak terlihat adanya ketegangan.
Memasuki menit ke-90+25, akhirnya wasit dan asistennya sudah keluar dari dalam stadion. Pertandingan akhirnya kembali dilanjutkan.
Setelah berjalan selama tujuh menit, akhirnya wasit meniup peluit panjang dengan skor akhir 2-1.
Berikut hasil pertandingan babak 32 besar Liga 4 2024/2025 matchday 1:
- Celebest FC Palu 2-2 Tri Brata Rafflesia FC
- Persip Pekalongan 2-1 Persipegaf Peg. Arfak
- Harimau Indonesia FC 1-1 Persic Cilegon
- Persibat Batang 1-0 Cimahi United
- PS Kwarta Deli Serdang 0-0 PS Mojokerto Putra
- Persebi Boyolali 1-2 Persema Malang
- Persitara Jakarta Utara 4-2 Josal FC Piaman
- Persika Karanganyar 7-0 Bintang Timur Atambua
Berikut klasemen sementara babak 32 besar Liga 4 2024/2025 per 29 April 2025:
Grup Q
- Persip Pekalongan 3
- Celebest FC Palu 1
- Tri Brata Rafflesia FC 1
- Persipegaf Peg. Arfak 0
Grup R
- Persibat Batang 3
- Harimau Indonesia FC 1
- Persic Cilegon 1
- Cimahi United 0
Grup S