Lagi, Wanita Ngaku Jadi Korban Pemerkosaan Pesepakbola Premier League
Muncul lagi wanita yang mengaku menjadi korba pemerkosaan pemain sepak bola Premier League.
Ini bukan kasus dugaan pemerkosaan pertama yang melibatkan pesepakbola Premier League. Sebelumnya, ada nama Mason Greenwood dan Benjamin Mendy. Tapi, keduanya dibebaskan dari segala tuduhan. Jadi, wajar rasanya wanita tersebut merasa sia-sia melaporkan kejadian tersebut ke polisi.