Deretan Bidadari Lapangan Bulutangkis yang Anti Mainstream

Ada banyak pebulutangkis berparas cantik. Tapi, beberapa nama berikut mungkin jarang disebut.

Share:
Sportainment

www.sportcorner.id - Ada banyak pebulutangkis berparas cantik. Tapi, beberapa nama berikut mungkin jarang disebut.

Ada cukup banyak pebulutangkis berparas cantik di dunia. Mungkin yang paling umum adalah Gronya Somerville. Atlet asal Australia itu selalu masuk daftar teratas.

Gronya sudah terlalu mainstream. Sebab, masih ada beberapa nama pebulutangkis yang mungkin belum banyak disorot.

[Baca Juga: Bak Bidadari! Ini Dia 5 Pemain Voli Wanita yang Bikin Pria Klepek-klepek, Ada Idola Kamu Nggak?]

Berikut beberapa nama pebulutangkis berparas cantik yang dirangkum SportCorner.id:

1. Lauren Smith

smith.jpg 
Lauren adalah pebulutangkis asal Inggris yang tampil di ganda putri bersama Chloe Birch dan ganda campuran dengan Marcus Ellis.

Lauren memiliki wajah cantik khas Eropa. Ditambah dengan senyuman manis dan rambut pirang, juara Eropa 2019 itu layak masuk dalam daftar.


Baca Juga

Lionel Messi/Foto: Instagram Inter Miami

Lionel Messi Mengenang Paus Fransiskus

Maarten Paes (Website PSSI)

Fakta di Balik Maarten Paes Gabung Manchester United

Pemain MU Wanita, Leah Galton/IG Leah Galton.

Ucapan Hari Kartini dari Pemain Manchester United

Linkin Park/IG Linkin Park.

Linkin Park akan Meriahkan Laga Final Liga Champions 2024/2025

Yama Carlos Tantang Bung Towel Duel di Atas Ring