Simak Gaes! Inilah Jadwal dan Hasil Undian Voli Putra Asian Games 2022

Pertandingan voli dalam ajang Asian Games 2022 dijadwalkan pada 19-26 September 2023 mendatang.

Share:
Olahraga

www.sportcorner.id - Pertandingan voli dalam ajang Asian Games 2022 dijadwalkan pada 19-26 September 2023 mendatang.

Menurut hasil drawing, Timnas voli putra Indonesia tergabung dengan Jepang, Filipina, dan Afghanistan dalam Grup F.

Dalam laga pertama Grup F, Indonesia akan tanding dengan Filipina di Deqing Sports Centre Gymnasium pada Selasa, 19 September 2023 mendatang.

Setelahnya, tim Garuda akan berduel dengan Jepang pada Rabu, 20 September 2023.

Nampaknya, laga kedua akan cukup sulit mengingat Jepang merupakan juara voli Asia 2023.

Baca juga: [Tebak Yuk, TV Swasta Mana yang Siarin Asian Games dan Para Games 2022?]

Kendati demikian, Asisten Pelatih Timnas Voli Indonesia, Erwin Rusni membeberkan bahwa nantinya Jepang tidak akan menurunkan tim utama mereka di Asian Games 2022.

Alasannya, tim utama Jepang akan bermain di Kualifikasi Olimpiade 2024.

Kemudian, Indonesia akan menghadapi lawan terakhir di Grup F yaitu Afghanistan pada Kamis, 21 September 2023 mendatang.

Berikut Jadwal Timnas Voli Indonesia di Asian Games 2022:

Indonesia vs Filipina 
19 September 2023 pukul 18.00 WIB.

Indonesia vs Jepang
20 September 2023 pukul 18.00 WIB.

Indonesia vs Afghanistan
21 September 2023 pukul 13.30 WIB.

Berikut Hasil Undian Voli Putra:

Grup A


Baca Juga

Red Sparks menang 3-1 atas Hyundai Hillstate di putaran kelima V-League 2024/2025 putri/foto: IG Red Sparks.

Hasil IBK Altos vs Red Sparks Rabu 5 Maret 2025

Jonatan Christie Juara All England 2024 (Foto: SportCorner.id/Reza Adi Surya)

Hasil Undian Sementara All England 2025

LeBron James dan sang anak, Bronny James bermain bersama pada laga perdana LA Lakers vs Minnesota Timberwolves di Crypto Arena, Los Angeles, Selasa (22/10/2024). Sumber: LA Lakers

LeBron James Pecahkan Rekor di NBA yang Sulit Dilampaui

Red Sparks menang dramatis atas Hi-Pass di putaran kelima V-League 2024/2025/foto: KOVO.

Jadwal V-League IBK Altos vs Red Sparks

Anthony Ginting Latihan Jelang Olimpiade Paris 2024

Penyebab Anthony Ginting Absen di All England 2025