Sanggup Hentikan Liga 1 Demi Piala Asia U-23, 'Power' Erick Thohir Gak Mempan Soal Hal ini

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, masih dipusingkan oleh para pemain Timnas U-23 Indonesia yang belum pasti bermain di Piala Asia U-23 2024 Qatar.

Share:
Bola

"Kita tahu ada empat hingga lima pemain timnas U-23 yang bermain di Eropa," katanya.

Jika menilik waktu pelaksanaan Piala Asia U-23 2024 Qatar, kemungkinan besar Pratama Arhan bisa bergabung.

Sebab, kompetisi di Jepang sudah memasuki masa pramusim baru pada April 2024 mendatang.

[Baca juga: Dulu Pernah Dihukum PSSI 12 Bulan, Hugo Samir Kini Jadi Pahlawan Timnas Indonesia]

Sementara itu, jadwal Piala Asia U-23 2024 Qatar akan digelar pada 15 April hingga 3 Mei 2024 mendatang.

Pada periode yang sama, kompetisi Liga 1 tengah memasuki pekan-pekan terakhir regular series atau menjelang championship series.


Baca Juga

Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya 2025/Media Persija.

Dony Tri Pamungkas Cedera, Persija Semakin Krisis Pemain

Persis Solo 2025/X Persis.

Hasil Liga 1 Persis Solo vs Barito Putera

Pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide, singgung kinerja wasit. (Foto: Instagram/persikofficial)

Link Live Streaming Liga 1 Persik vs Persija, Malam Ini

Logo HUT PSSI/Foto: PSSI

Harapan Erick Thohir di Ulang Tahun ke-95 PSSI

Manchester United vs ASEAN All Stars/Foto: Instagram

Update Pemain ASEAN All-Stars vs Manchester United