Jelang laga Persebaya Vs Arema FC, Pentolan Bonek Ngomong Ini, Ada Apa?

Bonek protes dengan kenaikan harga tiket di laga Persebaya vs Arema FC

Share:
Song Ui Yong merayakan gol yang dicetaknya di laga Persebaya vs PSM
Bola
Song Ui Yong merayakan gol yang dicetaknya di laga Persebaya vs PSM

Namun untuk pertandinga Persebaya vs Arema tiket dijual mulai harga Rp200 ribu, Rp300 ribu dan Rp350 ribu. Harga tersebut dinilai terlalu mahal.

Pentolan Bonek, Andie Peci pun melakukan protes dengan menuliskan di akun Twitter-nya.

"Dalam sepak bola Siapa yang menjadi mafia sepak bolanya?
Ya tentu orang-orang yang dekat dengan sepak bola itu sendiri. Lantas, Siapa yang menjadi calo tiket dalam pertandingan sepak bola?
Ya tentu orang-orang di dalam lingkaran akses & distribusi tiket itu sendiri. Pakai saja nalar yg simpel," tulis Andi Peci.

Ciutan ini pun disukai oleh 1.132, dikomentari 25 orang dan di retweet 259 kali.

"Saat diposisikan dengan costumer atau pelanggan dari klub sepakbola, dirimu tak punya tanggung jawab apapun terhadap klub itu. Contohnya tanggung jawab untuk memenuhi tribun dll. Memang beginilah hukum dagang," ujar Andie Peci.

Ciutan tersebut mendapatkan respon dari @hendravnsaragih. "Harga tiket pun menyesuaikan permintaan pasar. Awal rilis Rp150 ribu. Besoknya rilisnya Rp200 ribu. Laga sepi penonton banting harga dengan embel-embel pre sale sampai Rp80 ribu. Jika menyesuaikan dengan hukum ekonomi," tulisnya.

Sementara itu, pelatih Persebaya, Josep Gombau mengatakan, anak asuhnya siap untuk melakoni laga derbi melawan Arema FC. Josep Gombau pun akan melakoni laga debutnya melawan Arema FC tersebut.

Dari pekan keenam hingga ke-12, Uston Nawawi dipercaya sebagai caretaker. Ia menggantikan posisi Aji Santoso yang diberhentikan oleh manajemen.


Baca Juga

Hasil Bali United vs Dewa United di Liga 1 2024/2025 (Foto: instagram/@baliunitedfc)

Hasil Bali United vs Dewa United: Berakhir Tanpa Pemenang

Hasil Svay Rieng vs Madura United di AFC Challenge League (Foto: instagram/@maduraunited.fc)

Hasil Svay Rieng vs Madura United: Sape Kerrab Terbantai!

Pertandingan Persija Jakarta vs Arema FC/Media Persija

Harga Tiket Persija vs Persebaya di SUGBK

Penyerang Inter Miami, Lionel Messi/Instagram

Rating Sempurna Lionel Messi di Laga Inter Miami vs LAFC

Madura United vs Persis Solo di Liga 1/IG Persis.

PT LIB Bicara Nasib Suporter Away di Liga 1 Musim Depan