Pentolan Bonek Minta Arema FC Dibubarkan karena 3 Alasan Ini

Kira-kira alasan apa yang membuat Andi Peci menilai Arema harus dibubarkan

Share:
Bonekmania.
Bola
Bonekmania.

Baca Juga: Kronologi Pengeroyokan Media Officer Madura United, Diduga Pelaku Suporter PSS Sleman?

Pasca Tragedi Kanjuruhan, Andi Peci dan rekan-rekannya bahkan langsung datang ke Malang untuk menyuarakan perdamaianan dengan Aremania.

Karena sikapnya itu, Andi Peci bahkan mendapat pujian dan dianggap lebih punya empati dibanding pentolan Aremanaia, dalam hal ini Yuli Sumpil dkk.

Sebagai informasi, Yuli Sumpil dkk sempat muncul ke publik beberapa bulan lalu.

Namun, alih-alih menyuarakan pembelaan untuk Aremania yang jadi korban, Yuli Sumpil malah mengecam rekan-rekannya sendiri atas kasus perusakan logo di Kantor Arema.

Sikap Yuli itu membuatnya tidak mendapat respek dari kalangan Aremania.

Sebagai pengingat, kasus perusakan logo terjadi dalam aksi unjuk rasa yang dilakukan sebagian Aremania yang menuntut peran aktif klub dalam membela para korban Tragedi Kanjuruhan.

Baca juga: Malu-maluin, ini Video Detik-detik Pengeroyokan Media Officer Madura United oleh Oknum Suporter PSS Sleman

Terkait rivalitas dengan sejumlah kelompok suporter rival, Bonekmania bisa dibilang sudah menunjukkan banyak perkembangan pesat belakangan ini.


Baca Juga

Para pemain Persib Bandung menggelar latihan/Media Persib

Jadwal Liga 1 Pekan ke-29, Ada Persib vs Bali United

Pemain Inter Milan merayakan golnya. (Foto: Instagram/inter)

Head to Head Inter vs Bayern di Liga Champions

Sandy Walsh bermain untuk Yokohama F Marinos di Liga Jepang J1 League 2025/foto: IG Sandy Walsh.

Yokohama Marinos vs S-Pulse, Sandy Walsh Cadangan